Minggu, 18 Desember 2011

MAKAM MARMER JENIS -SYAIKH ,DESIGN UNTUK PARA ULAMA

Makam Marmer Jenis Syaikh
MAKAM MARMER SYAIKH - Dipesan oleh seorang Customer yang berasal dari Kota Banyuwangi, yakni diujung timur Pulau Jawa.Pesanan Makam Marmer ini berjumlah satu Buah, untuk Orang Tua beliau yang sudah memasuki " Mendhak Setahun" atau sudah genap satu tahun wafat beliau.Design yang di pesan adalah jenis Syaikh, beliau memberikan gambar langsung kepada kami tentang design makam tersebut.Sehingga kami mengerjakan nya sesuai dengan pesanan.
Dimensi makam Syaikh biasanya memang sangat besar, sehingga mencapai 180 CM, Sebagai standart sebuah makam biasanya terdiri dari : Nisan Makam, Badan Makam, dan dasar Makam, Akan tetapi utnuk Jenis makam Syaikh ini masih ada satu bagian tambahan yakni pelataran simpiran atau sampiran, yang berupa lantai sekitar 10 CM disekitar makam tersebut .

Ukuran Makam marmer ini Panjangnya  180 CM, Lebarnya 70 CM,Tinggi sampai dengan badan makam adalah 60 CM, sedangkan tinggi plus Nisan nya adalah 95 CM.Bahan yang kami gunakan adalah jenis Batu Besole 1, dengan kwalitas terbaik yang kita milki, dan asli marmer dari Tulungagung.Harga untuk Makam Syaikh ini adalah 3 Juta Rupiah komplit dengan letteran nama Almarhum / Almarhumah. Jika ingin ditambahi Kaligrafi maka bisa dipesankan sekalian dengan menambah ongkos pengerjaan Rp 500 Ribu saja.Jadi kalau mau komplit dengan harga Total Rp 4.000.000,- Namun dalam pesanan ini tidak mengorderkan bentuk Kaligrafi dibadan makamnya, hanya terlihat polosan saja dibadan makamnya.


Yang menjadikan barang ini istimewa adalah :Trap-trapan dari Makam syaikh ini sangat banyak, sehingga pengerjaannyapun juga memakan waktu yang lumayan panjang.Yakni sekitar 2 Minggu.Namun jika anda memesan barang seperti ini mohon Call dulu untuk waktu pengerjaan, biasanya berdasarkan antrean order masuknya.Terimakasih kita tunggu Orderan dari anda.
Makam Marmer Nampak Samping

Makam marmer_ Sisi Nisan

Trap makam Marmer dari Samping

Bagian dalam Makam Marmer

Pengerjaan Lettering _makam Marmer

Nama Almarhum _ Makam Marmer Janis Syaikh

Harga Update Pertanggal 1 Sept 2013 : Rp 3.700.000,-
Harga Update Pertanggal 1 Oktober 2014 : Rp 4.000.000,-

MyFreeCopyright.com Registered & Protected

Tidak ada komentar:

Posting Komentar